Belajar Tajwid Hukum mim tasydid & nun Tasydid Berserta Contoh

Assalamualaikum,

Pada Series belajar tajwid al Quran nantinya akan ada 12 Bab. kita sama-sama belajar membaca al quran sesuai dengan tajwid karena saya sendiri masih belajar dalam membaca Al Quran.

Pada Bab 3 kita akan mempelajari Ghunnah

Sebelum menuju kesana baca terlebih dahulu informasi berikut ini agar kalian lebih tahu apa itu tajwid:

  1. Ilmu Tajwid adalah Pengetahuan  tentang kaidah serta cara-cara membaca Al Quran dengan Sebaik-baiknya
  2. Tujuan Ilmu Tajwid adalah memelihara bacaan Al Quran dari kesalahan dan perubahan serta memelihara lisan (mulut) dari kesalahan membaca.
  3. Yang terutama dibahas atau dipelajari dalam ilmu Tajwid adalah Huruf-huruf hijaiyah yang 29, dalam bermacam-macam harakat (barisnya) serta dalam bermacam-macam hubungan.
  4. Huruf yang 29 adalah:
    Sumber: wisatanabawi.com
  5. Belajar Ilmu tajwid hukumnya fardhu kifayah, sedang membaca Al Quran dengan baik (Sesuai dengan ilmu Tajwid) itu hukumnya fardhu 'Ain

Hukum MIM TASYDID & NUN TASYDID

( مّ نّ )
Apabila ada mim yang bertasydid dan nun yang bertasydid, maka dibaca dengan mendengung dan disebut dengan bacaan:

GHUNNAH    (  غُنَّةْ )

Umpamanya:

النَّاسُ . النَّارُ . أَمَّا. الْجَنَّةُ


dan sebagainya


Baca Tajwid yang lain:
Alhamdulilah akhirnya bab 3 sudah selesai kalian bisa share dan like fanspage kami Jazakallahkhairan.


Wassalamualaikum.

Belum ada Komentar untuk "Belajar Tajwid Hukum mim tasydid & nun Tasydid Berserta Contoh"

Posting Komentar

Harap Berkomentar Yang Sopan

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel